Pelatihan Pembuatan Batik Kuas Desa Juru Seberang Tahun 2023

  • Admin Web Desa Juru Seberang
  • Dec 28, 2023

Pada hari senin tanggal 18,19,20 pemerintah desa melakukan kegiatan pelatihan pembuatan batik kuas,bertempat dikantor desa juru seberang dan kegiatan tesebut dibuka oleh kepala desa juru seberang Adriansyah A.Md. dengan nara sumber ibu Erga dan ibu Diana serta para peserta warga ibu ibu  dari desa juru seberang pelatihan diawali dengan paparan tentang tahapan yang harus dilakukan dalam kegiatan membatik berisi langkah-langkah pembuatan batik mulai dari pengenalan alat dan bahan sampai tahap desain motif serta para peserta diminta untuk berkreasi sesuai dengan keinginannya sendiri,kegitan atau pelatihan yang dilakukan tiga hari tersebut semoga bermanfaat untuk menumbuhkan kepercayaan diri warga dalam mengembangkan keterampilan wirausaha dan untuk melatih ibu-ibu mampu bekerja secara mandiri dirumah,disamping itu kegiatan pelatihan membatik juga berpungsi untuk mengenalkan budaya sendiri yaitu batik juru seberang sehingga mampu menumbuhkan sikap cinta pada budaya sendiri.

slot gacor slot gacor